Detail Cantuman

Pengaruh Relationship Marketing Terhadap Peningkatan Brand Image Indihome Fiber Pada PT Telkom Indonesia, Tbk Jakarta.

Pengaruh Relationship Marketing Terhadap Peningkatan Brand Image Indihome Fiber Pada PT Telkom Indonesia, Tbk Jakarta.


NESIA, Pengaruh Relationship Marketing terhadap Peningkatan Brand Image Indihome Fiber Pada PT Telkom Indonesia, Tbk Jakarta. (Di bawah
bimbingan : Riyandi Nur Sumawidjaja).
Penggabungan teknologi komputer dan teknologi komunikasi telah berhasil menempatkan internet sebagai suatu media yang mengubah struktur komunikasi masyarakat dan membuka begitu banyak alternatif kemungkinan baru dalam menikmati informasi yang ada di seluruh dunia. Dengan internet, pemakaian internet dapat melakukan pertukaran teks dan berbagai pesan dengan berjuta manusia dalam bisnis, akademis, produk, gambar, katalog perpustakaan dan berbagai informasi dari berbagai informasi dari berbagai tempat di seluruh dunia. Adanya berbagai macam keunggulan dalam hal kecepatan dan kelengkapan informasi dan komunikasi yang ditawarkan oleh internet kepada masyarakat menciptakan kesempatan baru bagi para
pelaku bisnis untuk melakukan kegiatan bisnis di bidang internet. Salah satu para pelaku bisnis tersebut adalah perusahaan jasa penyedia layanan internet (ISP = Internet Service Provider ).
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah desktiptif. Data yang digunakan adalah data primer dan sekunder, pengumpulan data dilakukan melalui
studi kepustakaan, wawancara dan penyebaran kuesioner kepada 100 responden. Variabel yang digunakan analisisi koefisien, koefisien determinasi serta pengujian hipotesis. Berdasarkan tingkat signifikasi, apabila tingkat signifikasi berada dibawah atau lebih kecil dari 5%, maka variabel tersebut berpengaruh terhadap variabel dependen. Dari hasil penelitian diperoleh tingkat signifikan sebesar 0,000. Jadi dapat dikatakan bahwa tingkat signifikasi variabel relationship marketing berada dibawah standar, artinya variabel ini berpengaruh terhadap variabel dependen. Perbandingan Fhitung dan Ftabel dapat kita lihat bahwa nilai Fhitung< Ftabel yakni 31,986> 2,31127. Jadi berdasarkan perbandingan nilai Fhitung dan Ftabel, dapat disimpulkan bahwa variabel
relationship marketing memiliki pengaruh terhadap peningkatan brand image. Jadi, dari penjelasan secara teori dan hasil statistik dari penelitian
menunjukkan bahwa relationship marketing yang dilakukan oleh PT. Bank Telekomunikasi Indonesia Tbk, Jakarta memiliki pengaruh secara signifikan
terhadap peningkatan brand image.
Kata Kunci : Relationship Marketing, Brand Image


LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Nesia Septiani Lestari - Personal Name
Edisi
No. Panggil ESM2015093
Subyek Manajemen Pemasaran
Klasifikasi 658.81
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit STIE INABA
Tahun Terbit 2015
Tempat Terbit BANDUNG
Deskripsi Fisik 21X30 cm
Info Detil Spesifik


Citation

. (2015).Pengaruh Relationship Marketing Terhadap Peningkatan Brand Image Indihome Fiber Pada PT Telkom Indonesia, Tbk Jakarta..(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd