Detail Cantuman

Pengaruh Audit Delay, Opini Audit, Reputasi Auditor Dan Pergantian Manajemen Terhadap Voluntary Auditor Switching Pada Perusahaan LQ-45 Yang Terdaftar Di BEI Pada Periode 2008-2016

Pengaruh Audit Delay, Opini Audit, Reputasi Auditor Dan Pergantian Manajemen Terhadap Voluntary Auditor Switching Pada Perusahaan LQ-45 Yang Terdaftar Di BEI Pada Periode 2008-2016


Uce Cahyatining Yudiana, Pengaruh Audit Delay, Opini Audit, Reputasi Auditor dan Pergantian Manajemen Terhadap Voluntary Auditor Switching Pada Perusahaan LQ-45 Yang Terdaftar di BEI Periode 2008-2016 (Di bawah bimbingan: H. Peddy H. F. Dasuki, Drs., M.Si.,Ak.,CPA.,CA.).
Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Audit Delay, Opini Audit, Reputasi Auditor dan Pergantian Manajemen Terhadap Voluntary Auditor Switching Pada Perusahaan LQ-45 Yang Terdaftar di BEI Periode 2008-2016. Populasi penelitian diambil dari data perusahaan yang terdaftar di BEI periode 2008-2016 pada indeks LQ-45 sebanyak 56 perusahaan.
Pengambilan sampel dilakukan menggunakan purposive sampling yaitu menentukan sampel dengan pertimbangan tertentu. Setelah menentukan pertimbangan dengan kriteria tertentu maka diperoleh sampel sebanyak 17 perusahaan. Teknik analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah regresi berganda. Data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dengan cara dokumentasi dan penelitian kepustakaan. Hasil analisis menunjukkan bahwa Audit Delay, Reputasi Auditor dan Pergantian Manajemen berpengaruh secara simultan Terhadap Voluntary Auditor Switching Pada Perusahaan LQ-45 Yang Terdaftar di BEI Periode 2008-2016. Kemudian Reputasi Auditor dan
Pergantian Manajemen tidak mempunyai pengaruh secara parsial, sedangkan Audit Delay mempunyai pengaruh secara parsial Terhadap Voluntary Auditor Switching Pada Perusahaan LQ-45 Yang Terdaftar di BEI Periode 2008-2016.
Kata Kunci: Audit Delay, Opini Audit, Reputasi Auditor dan Pergantian Manajemen dan Voluntary Auditor Switching


LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Uce Cahyatining Yudiana - Personal Name
Edisi
No. Panggil ESA2018077
Subyek Akuntansi
Klasifikasi 657
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit STIE INABA
Tahun Terbit 2019
Tempat Terbit BANDUNG
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik

  Tags :
Akuntansi

Citation

. (2019).Pengaruh Audit Delay, Opini Audit, Reputasi Auditor Dan Pergantian Manajemen Terhadap Voluntary Auditor Switching Pada Perusahaan LQ-45 Yang Terdaftar Di BEI Pada Periode 2008-2016.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd