Detail Cantuman

Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Loan to Deposit Ratio (LDR) dan Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO) Terhadap Return On Asset (ROA) Pada PT Bank BNI Periode 2010-2017

Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Loan to Deposit Ratio (LDR) dan Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO) Terhadap Return On Asset (ROA) Pada PT Bank BNI Periode 2010-2017


NENENG NUR HAMIDAH, Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Loan to Deposit Ratio (LDR) dan Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO) Terhadap Return On Asset (ROA) Pada PT Bank BNI Periode 2010-2017 (di bawah bimbingan : Yoyo Sudaryo).
Masalah keuangan merupakan salah satu masalah yang sangat vital bagi bank dalam perkembangan bisnis suatu perusahaan. Salah satu tujuan utama didirikannya perusahaan adalah untuk memperoleh keuntnngan (Profit) yang maksimal, sehingga kinerja keuangan merupakan hal yang penting bagi setiap perusahaan didalam persaingan bisnis untuk mempertahankan perusahaannya dalam memperoleh keuntungan. Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Loan to Deposit Ratio (LDR) dan Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO) Terhadap Return On Asset (ROA) Pada PT Bank BNI Periode 2010- 2017. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif dan verifikatif. Dengan jenis data sekunder dan teknik pengumpulan data di dapat melalui studi pustaka dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan untuk menjawab rumusan masalah Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Loan to Deposit Ratio (LDR) dan Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO) menggunakan analisis deskriptif dan analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Capital Adequacy Ratio (CAR) mengalami fluktuasi, maksimum terjadi pada tahun 2015 dan minimum terjadi pada tahun 2013. Non Performing Loan (NPL) mengalami fluktuasi, maksimum terjadi pada tahun 2010 dan minimum terjadi pada tahun 2014. Loan to Deposit Ratio (LDR) mengalami fluktuasi maksimum terjadi pada tahun 2016 dan minimum terjadi pada tahun 2010. Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO) mengalami fluktuasi maksimum terjadi pada tahun 2010 dan minimum terjadi pada tahun 2013. Capital Adequacy Ratio (XI), Non Performing Loan (X2), Loan to Deposit Ratio (X3) dan Biaya Operasional Pendapatan Operasional (X4) tidak berpengaruh signifikan terhadap Return On Asset (Y). Capital Adequacy Ratio (XI), Non Performing Loan (X2), Loan to Deposit Ratio (X3), Biaya Operasional Pendapatan Operasional ( (X4) secara bersama-sama (simultan) memberikan pengaruh signifikan terhadap Return On Asset (Y) PT Bank BNI periode 2010-2017.
Kata Kunci : Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Loan to Deposit Ratio (LDR) dan Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO)


LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Neneng Nur Hamidah - Personal Name
Edisi
No. Panggil ESM2018136
Subyek Manajemen Keuangan
Klasifikasi 658 15
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit STIE INABA BANDUNG
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit BANDUNG
Deskripsi Fisik File PDF
Info Detil Spesifik

  Tags :
Manajemen Keuangan

Citation

. (2018).Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Loan to Deposit Ratio (LDR) dan Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO) Terhadap Return On Asset (ROA) Pada PT Bank BNI Periode 2010-2017.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd